3 Cara Perbaiki Hubungan dengan Keluarga

3 Cara Perbaiki Hubungan dengan Keluarga - GenPI.co
3 Cara Perbaiki Hubungan dengan Keluarga. Foto: Freepic.diller/Freepik

Jangan ulangi kesalahan yang pernah Anda lakukan. Bahkan, lupa tanggal ulang tahun anggota keluarga bisa disebut kesalahan. Anda harus mengingat tanggal ulang tahun, mengucapkan selamat, dan lebih bagus memberi mereka kejutan.

Menghargai

Anda tidak dapat sepenuhnya meninggalkan keluarga sekalipun Anda sendiri telah berkeluarga. Terkadang, Anda memerlukan pendapat, nasihat, dan saran dari mereka.

Hubungan keluarga tidak bisa dibuang begitu saja. Sekalipun hubungan Anda tidak berjalan harmonis, namun Anda harus tetap menghargai mereka sebagai orangtua dan saudara Anda.

BACA JUGA: Tak Perlu Tunggu Lama, Begini Bocoran Foto Keluarga Ahok & Puput

Ini bukan tentang siapa yang benar dan salah, tapi ini tentang ikatan darah dan batin yang tidak akan pernah putus. (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya