
2. Esmeralda
Telenovela memang cukup memanjakan seperti Esmeralda yang tayang pada tahun 1997. Diperankan oleh Leticia Calderon.
3. Amigos x Siempre
Telenovela anak ini juga cukup menjadi primadona. Pemeran utamanya Tierra Cello.
4. Carita de Angel
Tidak kalah dengan Amigos, telenovela ini juga cukup menghibur karena menampilkan peran lucu dari Daniela Aedo.
5. Rosalinda
Cukup terkenal, Rosalinda mampu membius penikmat sinetron di Tanah Air. Pastinya kalian masih sedikit tahu alur cerita dan lagunya. Tayang pada 1999.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News