
GenPI.co - Perayaan Tahun Baru Imlek identik dengan kue keranjang yang dihidangkan saat momen berkumpul bersama keluarga.
Selain kue keranjang, kue yang identik dengan perayaan Imlek adalah kue lobak goreng.
BACA JUGA: Sisakan Separuh Ikan Biar Banyak Hoki, Masuk di 7 Tradisi Imlek
Konon, kue lobak diyakini bisa membawa keberuntungan, maka tidak heran jika kue ini sering ditemukan saat perayaan Imlek.
Untuk kamu yang ingin mencoba membuat kue lobak khas Imlek sendiri di rumah, berikut bahan dan cara membuatnya.
Bahan
500 gram lobak, dikupas dan dipotong kecil-kecil
150 gram tepung beras
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News