
Tanaman nimba berasal dari India dan banyak digunakan sebagai pengobatan tradisional. Minyak ini mengandung beberapa asam lemak yang dipercaya bermanfaat untuk kulit yaitu asam oleat dan asam linoleate.
Minyak nimba sering digunakan untuk mengobati masalah seperti kulit kepala kering dan ketombe. Penggunaannya biasanya dilarutkan terlebih dahulu dalam carrier oil atau minyak biasa digunakan sebagai pelarut minyak esensial. (Hellosehat)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News