Ladies, Tiga Kebiasaan Ini Bikin Bekas Jerawat Makin Gawat

Ladies, Tiga Kebiasaan Ini Bikin Bekas Jerawat Makin Gawat - GenPI.co
Ilustrasi Kebiasaan yang Bisa Memperparah Jerawat. Foto: Jcomp/Freepik

GenPI.co - Memiliki wajah mulus menjadi dambaan setiap wanita. Berhadapan dengan bekas jerawat yang membandel tentu membuat sebal.

Berbagai cara telah dilakukan untuk menghilangkan bekas jerawat tersebut.

BACA JUGAJerawat Hingga Tumit Pecah Lenyap dengan Getah Pepaya

Memang membutuhkan kesabaran dan harus telaten agar kulit wajah bebas dari bekas jerawat.

Namun, ternyata ada kebiasaan yang dapat memperparah bekas jerawat lho. Berikut kebiasaan yang harus segera Anda hentikan.

1. Eksfoliasi berlebihan

Meski dapat menjadi cara mengatasi masalah bekas jerawat, tetapi eksfoliasi yang berlebihan justru memperparah kondisi tersebut.

Hal ini bisa menimbulkan iritasi, kemerahan, hingga peradangan bekas jerawat, bahkan memicu kulit pecah-pecah dan kering.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya