
Dengan melakukan pijat ini juga bisa membuat kamu tidur nyenyak.
Pada bagian ini dipercaya berkaitan dengan kelenjar hipotalamus, pineal, dan pituitari yang letaknya di otak.
Selain itu, juga dipercaya dapat membantu mengurangi stres atau rasa cemas.
BACA JUGA : Terapi Pijat Tradisional Jawa Hipnotis Publik Paris
2. Leher dan tenggorokan
Pemijitan di area pangkal jempol hingga lipatan ibu jari di samping jari telunjuk dipercaya dapat menghubungkan saluran pernapasan, yaitu tenggorokan dan paru-paru.
Sedangkan area lipatan pertama buku jari dipercaya berhubungan dengan bagian leher.
3. Mata dan telinga
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News