Hati-Hati Kolesterol Tinggi, Ada yang Bisa Menyebabkan Kematian 

Hati-Hati Kolesterol Tinggi, Ada yang Bisa Menyebabkan Kematian  - GenPI.co
Ilustrasi (Pixabay)

3. Nyeri dada

Melansir alodokter.com yang telah direview dr. Tjin Willy, penumpukan kolesterol ini bisa menimbulkan plak sehingga pembuluh darah tersumbat. Dan jika ini terjadi pada pembuluh darah jantung, bisa menimbulkan nyeri dada dan berisiko serangan jantung yang bisa menimbulkan kematian.

4. Kesemutan

Kolesterol tinggi juga bisa menimbulkan masalah pada saraf tepi. Dampaknya, penderita kolesterol tinggi sering merasa kesemutan tanpa sebab.

5. Xanthelasmar.

Jika sudah terjadi xanthelasma, sebaiknya segera periksakan diri ke dokter.

Tumpukan kolesterol menumpuk di area jaringan kulit menyebabkan timbulnya benjolan kecil berwarna kuning muda atau putih di area kelopak mata atau lipatan tubuh (siku, tumit, serta lutut). (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya