
GenPI.co - Makan dengan menggunakan tangan merupakan salah satu kebiasaan yang sering dilakukan orang Indonesia.
Beberapa makanan malah dianggap lebih nikmat, jika dimakan dengan menggunakan tangan.
Namun, makan dengan menggunakan tangan sering kali disebut tidak sehat, karena banyaknya bakteri yang ada di tangan.
Padahal, faktanya makan dengan menggunakan tangan lebih baik dan lebih menyehatkan, jika tangan yang digunakan bersih.
Dengan menggunakan tangan membuat seseorang makan dengan lebih pelan, sehingga dapat mengendalikan porsi makan.
BACA JUGA: Lagi Hit, Nih Resep Ceker Mercon yang Pedasnya Meledak di Mulut
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News