
Bangkitkan Rasa Percaya Diri pada Anak
Orang tua dapat memberikan pujian pada anak jika ia berhail menyelesaikan tugas yang diberikan kepadanya.
Tunjukkan jika ayah dan bunda bangga padanya, yang membuat rasa percaya diri anak bangkit.
Ajak Anak ke Kegiatan yang Disuka
Bunda bisa mengajak anak ke sejumlah kegiatan yang ia suka, misal olahraga dan seni.
Ia akan bersemangat karena tahu berbakat, apalagi sampai bisa meraih penghargaan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News