
2. Daya Ingat Menurun
Seseorang yang kurang tidur berpotensi mengalami penurunan daya ingat. Mengerikan, bukan?
Ketika tidur hanya sebentar, seseorang akan mengalami gangguan dalam mengolah dan menyimpan ingatan.
Berdasarkan hasil penelitian, kurang tidur dalam waktu lama juga bisa membuat seseorang mengalami penurunan kemampuan untuk berpikir.
Akibatnya, seseorang menjadi lemot alias lelet. Duh, jangan sampai, deh.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News