4 Efek Negatif Sering Keramas, Termasuk Rambut Rontok 

4 Efek Negatif Sering Keramas, Termasuk Rambut Rontok  - GenPI.co
Terlalu sering keramas memberi dampak negative bagi kesehatan rambut (foto: healthessentials)

2.Rontok

Sering keramas akan membuat rambut kamu menjadi rontok. 

Hal ini bisa terjadi karena rambut yang basah memiliki sifat yang lebih sensitif dan rapuh, terutama pada akarnya.

3.Warna Rambut Pudar

Keramas setia hari juga bisa membuat warna rambut menjadi pudar. 

Lapisan kutikula disetiap helainya yang melindungi warna rambut akan terkikis.

BACA JUGA: AMI Awards 2019: Noah Pamer Piala, Netizen Salfok Rambut Ariel

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya