
Sebelumnya seluruh penggemar di dunia dapat memberikan dukungan terhadap para nominasi, dengan cara voting di laman resmi Mwace MAMA dan akun media sosial Twitter @MnetMAMA.
Selain BTS yang masuk dalam kategori, juga grup K-Pop lainnya yang eksis di berbagai negara, antara lain GOT7, TWICE, TXT, dan ATEEZ.
Perhelatan MAMA 2019 memang akan berlangsung di Jepang, tidak berarti penggemar di seluruh dunia tidak dapat menyaksikan acara tersebut.
BACA JUGA: Loona Cafe, Tempat Nongkrong Instagrammable Buat Penggemar K-Pop
Faktanya, MAMA memiliki streaming langsung global pada beberapa platform berbeda untuk memastikan sebanyak mungkin penggemarnya dapat menonton acara secara real time.
Penggemar dapat melakukan streaming red carpet pada pukul 14.00 WIB di stasiun televisi Indosiar secara live. Atau di berbagai platform media sosial seperti Twitter, Facebook, YouTube, dan situs web resmi Mwave. (*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News