
GenPI.co - Saban tanggal 1 Desember, seluruh dunia memperingati hari AIDS. Penyakit ini bukanlah jnis yang baru, sudah ada sejak 1920-an silam. Meski begitu sebagian orang masing minim pemahamannya tentang penyakit berbahaya ini.
Dalam artikel yang dilansir dari laman Medicalnewstoday, masih ada beberapa kesalahpahaman umum tentang penularan HIV. Hal itu menjadi mitos seputar AIDS yang membuat mereka yang mengidap nya dijauhi.
Apa saja mitos seputar AIDS tersebut? Yuk disimak!
BACA JUGA: 1 Desember Hari AIDS Sedunia, Sudah tahu Sejarahnya?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News