Awali Hari dengan Sarapan Telur, Bisa Bantu Jaga Berat Badan

Awali Hari dengan Sarapan Telur, Bisa Bantu Jaga Berat Badan - GenPI.co
Telur merupakan pilihan sarapan sehat dan praktis yang cocok untuk diet seimbang. Foto: envato elements/IaroshenkoM

Mengonsumsi telur pada umumnya aman bagi kebanyakan orang, tetapi ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. 

Hindari telur jika kamu memiliki alergi.

Alergi telur terjadi ketika sistem kekebalan tubuh bereaksi terhadap protein.

BACA JUGA:  3 Manfaat Konsumsi Daun Kelor Setiap Hari, Nutrisi Melimpah

Gejalanya berupa ruam ringan hingga anafilaksis (reaksi parah yang menyebabkan kesulitan bernapas).

Telur juga dikaitkan dengan masalah kolesterol.

BACA JUGA:  3 Manfaat Latihan Pernapasan Setiap Hari, Bisa Bantu Membersihkan Paru-paru

Sederhananya, mengonsumsi telur dalam jumlah sedang umumnya baik bagi kebanyakan orang.

Menurut Pedoman Diet untuk Orang Amerika, telur bisa menjadi bagian dari diet sehat. (**)

BACA JUGA:  Mudik ke Singapura, Marcell Siahaan Ingin Manfaatkan Lebaran untuk Refleksi Diri

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya