Ini Daftar Kacang dengan Kandungan Protein Tinggi

Ini Daftar Kacang dengan Kandungan Protein Tinggi - GenPI.co
Kacang merupakan makanan padat nutrisi yang kaya akan protein nabati, lemak sehat untuk jantung, dan nutrisi penting. Foto: envato elements/wirestock

Penelitian terkini menunjukkan bahwa kacang almond juga memiliki efek prebiotik, yang mendukung pertumbuhan probiotik (bakteri usus bermanfaat) untuk meningkatkan kesehatan pencernaan.

3. Kacang Pistachio

Pistachio memiliki rasa khas yang dapat meningkatkan cita rasa hidangan gurih dan manis.

Sekitar 21% kacang pistachio mengandung protein.

BACA JUGA:  Lip Balm dengan Kandungan Shea Butter atau Vitamin E Bagus untuk Bibir Kering

Kacang ini juga mengandung sembilan asam amino esensial, bahan penyusun protein, yang menjadikannya sumber protein lengkap. 

Dengan hampir 6 gram protein dan 3 gram serat per ons, pistachio dapat membantu kamu merasa kenyang, mendukung pencernaan, dan mengelola tekanan darah.

4. Kacang hazel

BACA JUGA:  Cara Tepat Mengonsumsi Vitamin K2, Bagus untuk Kesehatan Tulang

Kacang hazel menawarkan 4,25 gram protein per ons.

Di antara kacang-kacangan, hazel merupakan sumber asam lemak tak jenuh tunggal anti-inflamasi, yang dapat membantu meningkatkan kadar kolesterol.

Satu ons hazelnut menyediakan 4,25 miligram vitamin E, sekitar 28% dari nilai harian nutrisi tersebut.

BACA JUGA:  Mengenal Manfaat Vitamin D untuk Jaga Kesehatan Jangka Panjang

Vitamin E juga berperan dalam pengaturan kolesterol dan kesehatan jantung secara keseluruhan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya