5 Cara Menghindari Kecemasan di Malam Hari, Tidur Jadi Pulas

5 Cara Menghindari Kecemasan di Malam Hari, Tidur Jadi Pulas - GenPI.co
Kamu mungkin mengalami kecemasan di malam hari, yang disebabkani serangan panik atau detak jantung yang cepat. Foto: envato elements/kegfire

Cobalah mendengarkan musik, membaca, menulis jurnal, atau mandi.

4. Manajemen tugas

Mungkin ada baiknya untuk menuliskan apa yang harus kamu lakukan sepanjang hari.

Kelompokkan tugas-tugas tersebut agar menjadi lebih sederhana dan mudah dikelola.

BACA JUGA:  Di Ambang Cerai, Paula Verhoeven Kangen Tidur Bareng Anak

Cobalah untuk memprioritaskan waktu dengan hal-hal yang penting.

5. Bantuan profesional

Jika mengalami gangguan kecemasan atau stres, sebaiknya konsultasikan dengan psikiater.

BACA JUGA:  Makan Besar Sebelum Tidur? Hati-Hati Mengantuk Keesokan Harinya

Psikiater atau terapis dapat memberikan perawatan, seperti pengobatan dan terapi. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya