
Pasalnya, Gemini selama ini dikenal sebagai zodiak yang tidak ingin terkekang oleh komitmen tertentu, seperti pernikahan.
Mereka menyukai kebebasan, dan dengan kebebasan itulah Gemini kerap mengumbar ucapan-ucapan manis ke semua orang.
Sehingga tidak jarang beberapa orang jatuh hati atau terbawa perasaan kepadanya, dan perselingkuhan pun terjadi setelahnya.(*)
BACA JUGA: Ramalan Zodiak Aries Pemasukan Lancar, Taurus Jangan Lupa Menabung
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News