3 Cara Merawat Kulit agar Sehat dan Tidak Kering, Nggak Ribet Kok

3 Cara Merawat Kulit agar Sehat dan Tidak Kering, Nggak Ribet Kok - GenPI.co
Kulit yang sehat dan lembap adalah idaman setiap orang. Namun, faktor-faktor tertentu bisa membuat kulit menjadi tidak sehat. Foto: elements envato/By maksymiv

GenPI.co - Kulit yang sehat dan lembap adalah idaman setiap orang. Namun, faktor-faktor tertentu bisa membuat kulit menjadi tidak sehat.

Di antaranya ialah cuaca, polusi, dan gaya hidup bisa menyebabkan kulit menjadi kering dan kehilangan kelembabannya. 

Jika dibiarkan, kondisi itu bisa menyebabkan masalah, seperti keriput, iritasi, dan bahkan peradangan. 

Berikut ini 3 cara merawat kulit agar sehat dan tidak kering yang bisa kamu praktikan:

1. Menjaga Hidrasi dari Dalam

BACA JUGA:  3 Rahasia Mudah Menjaga Kesehatan Kulit Wajah agar Awet Muda

Hidrasi yang cukup adalah kunci utama untuk menjaga kelembapan kulit. Minumlah air putih yang cukup setiap hari, minimal delapan gelas. 

Air membantu mempertahankan keseimbangan cairan dalam tubuh dan mencegah kulit menjadi kering dan keriput. 

BACA JUGA:  Inovasi Hybrid Filler Ampuh Kencangkan Kulit dan Rangsang Kolagen

Selain itu, konsumsi makanan yang kaya akan air, seperti buah-buahan dan sayuran.

2. Menggunakan Pelembap yang Tepat

Pelembap adalah senjata utama dalam memerangi kulit kering. Namun, tidak semua pelembap diciptakan sama. 

BACA JUGA:  D.V.N Hadirkan Suplemen Kecantikan dengan Formula Khusus untuk Kulit Sehat

Pilihlah pelembap yang sesuai dengan jenis kulit Anda dan mengandung bahan-bahan, seperti gliserin, asam hialuronat, dan minyak botanis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya