3 Cara Ampuh Mengatasi Anak Tantrum, Orang Tua Harus Coba

3 Cara Ampuh Mengatasi Anak Tantrum, Orang Tua Harus Coba - GenPI.co
Salah satu tantangan terbesar bagi orang tua ialah menghadapi anak tantrum di tempat yang tidak terduga. Foto: envato elements/Prostock-studio

GenPI.co - Salah satu tantangan terbesar bagi orang tua ialah menghadapi anak tantrum di tempat yang tidak terduga. 

Ledakan emosi yang tidaak terkendali itu bisa membuat suasana rumah menjadi kacau. 

Namun, jangan khawatir! Dengan strategi yang tepat, Anda dapat membantu anak Anda mengatasi tantrum. 

Berikut tiga tips efektif untuk mengatasi anak tantrum yang bisa dicoba para orang tua:

1. Menjadi Pendengar yang Baik dan Menunjukkan Empati

BACA JUGA:  Cara Menjadi Orang Kuat dalam Segala Situasi, Cuma Perlu 3 Trik

Tantrum anak seringkali terjadi karena mereka merasa frustrasi atau kesulitan mengomunikasikan kebutuhan dan perasaan mereka. 

Saat tantrum anak terjadi, cobalah untuk tetap tenang dan menjadi pendengar yang baik. 

BACA JUGA:  3 Cara Jitu Mengatasi Bau Mulut, Napas Pasti Segar

Tunjukkan empati dengan memvalidasi perasaan anak Anda dan berusaha memahami akar permasalahannya. 

2. Mengajari Teknik Manajemen Emosi

Anak-anak perlu diajari cara mengelola emosi dengan baik. Salah satu strategi yang efektif ialah mengajari mereka teknik-teknik sederhana.

BACA JUGA:  3 Cara Jitu Mencegah Jerawat Membandel dengan Bahan Alami

Di antaranya ialah pernapasan dalam, menghitung mundur, atau melakukan gerakan fisik sederhana. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya