Tips Meminimalkan Risiko Dampak Cuaca Panas Terhadap Ibu Hamil dan Anak

Tips Meminimalkan Risiko Dampak Cuaca Panas Terhadap Ibu Hamil dan Anak - GenPI.co
Dokter spesialis penyakit dalam dr. Faisal Parlindungan membagikan tips meminimalkan risiko dampak cuaca panas terhadap ibu hamil dan anak. (Foto: Iqbal Afrian/GenPI.co)

Anak dengan kondisi tersebut akan lebih mudah mengalami kehilangan cairan tubuh karena cuaca panas dan rentan dehidrasi.

Fasial menyarankan supaya kelompok rentan lebih hati-hati dalam mengonsumsi kopi saat cuaca panas. Karena bisa meningkatkan frekuensi buang air kecil dan cairan tubuh banyak hilang.

“Minum air putih minimal 8 gelas atau dua liter perhari. Selain itu juga mengonsumsi buah dan sayur, seperti melon, semangka, bayam, dan timun,” ucapnya. (ant)

BACA JUGA:  Tanda Bahaya Persalinan pada Ibu Hamil yang Perlu Dipahami

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya