
GenPI.co - Jika ingin memanjakan orang yang kamu kasihi dengan sesuatu yang sehat dan meningkatkan imunitas, maka cobalah resep sup wortel jahe.
Wortel dan jahe adalah dua bahan yang rasanya sangat berbeda, namun jika dimasak bersama, keduanya akan memberi tubuh nutrisi yang cukup sekaligus memperkuat kekebalan tubuh.
Resep sup ini mudah dimasak dan hanya membutuhkan sedikit bahan dasar dapur. Ini cocok untuk saat-saat ketika kamu ingin menikmati sesuatu yang ringan namun lezat.
BACA JUGA: Resep Ayam Mentega, Sajian Lezat untuk Dinikmati Bersama Orang-orang Tercinta
Jadi, tanpa basa-basi lagi, ikuti saja langkah-langkah mudah ini dan nikmati kelezatan lezatnya, dilansir Times of India.
Bahan yang dibutuhkan
2 cangkir wortel
2 cangkir kaldu sayuran
1/2 cangkir santan
garam sesuai kebutuhan
1 genggam daun ketumbar
1 sendok makan jahe
3 gelas air
3 sendok makan bawang bombay
lada hitam sesuai kebutuhan
Cara membuat
BACA JUGA: Resep Pizza Jagung Zaitun, Makan Enak Tanpa Khawatir Berat Badan Naik Drastis
Langkah 1 Rebus wortel
Potong wortel menjadi balok besar dan masak selama sekitar 10 menit dalam air. Setelah lunak, tiriskan airnya dan pindahkan kembali ke panci.
BACA JUGA: Resep Keripik Wortel, Camilan Sehat yang Nggak Bakal Bikin Gagal Diet
Langkah 2 Tambahkan kaldu sayuran
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News