
GenPI.co - Perlengkapan perjalanan adalah kumpulan barang-barang penting yang mungkin dibutuhkan seorang pelancong ketika liburan atau berwisata.
Perlengkapan perjalanan yang dipersiapkan dengan baik memastikan pengalaman perjalanan yang lancar.
Dilansir Times of India, berikut beberapa barang yang harus kamu bawa saat liburan.
1. Dokumen perjalanan
BACA JUGA: 5 Destinasi Wisata yang Membuat Kamu Tenang dan Rileks, Liburan Makin Berkesan
Dokumen perjalanan yang dimaksud adalah paspor, visa (jika diperlukan), asuransi perjalanan, dan izin.
Kamu juga dapat menambahkan salinan kartu pengenal.
2. Uang tunai dan kartu
BACA JUGA: Kalau Ingin Liburan ke Negara-negara Asia, Pertimbangkan Punya Asuransi Perjalanan
Jika kamu bepergian ke luar negeri, ada baiknya membawa mata uang lokal dan mata uang yang diterima secara luas.
Kamu juga dapat menambahkan kartu kredit atau debit.
3. Obat-obatan
BACA JUGA: 5 Destinasi Eksotis di Negara ASEAN, Berdua Menikmati Liburan Romantis
Jika kamu memerlukan obat resep tertentu, selalu bawa obat ekstra.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News