Hindari Jika Ingin Awet Muda, 5 Kebiasaan Buruk Ini Picu Penuaan Dini

Hindari Jika Ingin Awet Muda, 5 Kebiasaan Buruk Ini Picu Penuaan Dini - GenPI.co
Beberapa kebiasaan gaya hidup dapat berkontribusi terhadap penuaan dini dan mempercepat proses penuaan. (elements envato/By NomadSoul1)

4. Stres

Stres kronis dapat melepaskan hormon stres seperti kortisol yang dapat mempercepat proses penuaan.

Stres juga dapat menyebabkan kebiasaan gaya hiudp yang buruk, seperti pola makan tidak sehat dan kurang tidur, yang selanjutnya berkontribusi terhadap penuaan dini.

5. Kurang minum air putih

Dehidrasi dapat membuat kulit terlihat kering, kusam, dan kurang elastis.

BACA JUGA:  Cara Memanfaatkan Daun Kelor untuk Perawatan Kulit

Minum cukup air sangat penting untuk menjaga hidrasi kulit dan meningkatkan kesehatan secara keseluruhan. (*)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya