Rekomendasi Camilan Sehat untuk Anak yang Memenuhi Nutrisi

Rekomendasi Camilan Sehat untuk Anak yang Memenuhi Nutrisi - GenPI.co
Dokter spesialis anak dr Lucia Nauli Simbolon memberikan beberapa rekomendasi camilan sehat untuk anak yang memenuhi nutrisi. (Foto: Iqbal Afrian/GenPI.co)

Makanan olahan ini memang membantu menambah nafsu makan karena ada bumbunya. Namun tidak cukup baik untuk tumbuh kembang anak jika diberikan dalam jangka panjang.

“Dalam membuat camilan sehat, jangan takut menambahkan keju, mentega atau santan supaya bisa meningkatkan cita rasanya,” ucapnya. (ant)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya