
GenPI.co - Awkarin kembali menarik perhatian jagat media sosial. Kali ini lewat Instagram Sories-nya, wanita cantik ini berniat membantu pengemudi ojek online (ojol) yang kehilangan motornya.
“Ada yang tau contact langsung si bapak ojol yang kehilangan motornya? Saya mau belikan yang baru agar dia bisa kembali mencari nafkah,” unggah @awkarin, Sabtu (12/10/2019).
BACA JUGA: Awkarin Patah Hati Pada Ketua BEM UGM
Setelah meminta bantuan pada warganet, Awkarin pun berhasil mendapatkan nomor pengemudi ojol yang kehilangan motor.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News