Tips Menangani Anak Batuk Pilek, Posisikan Duduk atau Berdiri

Tips Menangani Anak Batuk Pilek, Posisikan Duduk atau Berdiri - GenPI.co
Dokter spesialis anak dari Kelompok Staf Medis Kesehatan Anak RSUPN Dr. Cipto Mangungkusumo Prof Bambang Supriyatno membagikan tips menangani anak batuk pilek. (Foto: Iqbal Afrian/GenPI.co)

Cara lain yang bisa dilakukan yakni dengan mengamati secara seksama terkait makanan atau penyebab lainnya yang menimbulkan alergi pada anak.

“Saat anak mengalami hidung tersumbat dan lebih dari tiga kali seminggu, maka wajib untuk berobat. Kalau tidak, anak bisa hiperaktif. Tidurnya muter, keringat malam,” ucapnya. (ant)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya