
2. Tanggung Jawab
Kamu harus mengambil pilihan atas tindakan, emosi, dan kontribusimu terhadap hubungan tersebut.
Hindari saling menyalahkan dan fokuslah pada pertumbuhan pribadi, akuntabilitas, dan menjaga kepercayaan.
BACA JUGA: 3 Tanda Hubungan Asmara Berujung Cinta Sejati
3. Batasan
Tetapkan dan hormati batasan pribadi dan pertimbangkan juga batasan pasanganmu.
BACA JUGA: Peneliti: Hubungan Asmara Hasil dari Aplikasi Kencan Bakal Langgeng
Komunikasikan dengan jelas kebutuhan, batasan, dan harapanmu untuk menjaga keseimbangan yang sehat dalam hubungan.(*)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News