
GenPI.co - Menjalani hubungan jarak jauh atau Long Distance Relationship (LDR) bukan hal yang mudah.
Keterbatasan jarak dan waktu bisa membuat sepasang kekasih mengalami kegalauan.
Hubungan jarak jauh harus dilandasi komitmen yang kuat. Terkadang kepercayaan bisa mulai menurun dan membuat hubungan asmara menjadi jauh lebih kacau.
BACA JUGA: Pantang Selingkuh, Ketahui 4 Kunci Utama Pernikahan Harmonis Meskipun LDR
Pada masa seperti ini, akan menjadi tantangan berat untuk bisa tetap menjaga komitmen.
Berikut ini tiga tanda sulitnya menjaga komitmen dalam LDR.
BACA JUGA: 3 Zodiak Idaman karena Dikenal Paling Setia, Kuat Menjalani LDR
1. Komunikasi Menurun
Tanda pertama yaitu berkurangnya intensitas komunikasi dengan pasangan.
BACA JUGA: Di Luar Nalar, Gim 'Sky: Children of Light' Pecahkan Rekor Dunia Guinness
Seiring berjalannya waktu, komunikasi ini mulai menurun dan menjadi semakin jarang.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News