
GenPI.co - Menjalin hubungan dengan seseorang yang dicintai atau berpacaran ternyata juga memiliki manfaat yang tak bisa disepelekan.
Meski tak jarang, banyak orang yang hanya memandang dari sisi negatifnya saja.
Jangan salah, pacaran ternyata memiliki manfaat untuk menjadikan kamu orang yang memiliki pribadi lebih baik.
Menurut penulis buku Having Sex, Wanting Intimacy—Why Women Settle for One-Sided relationships Jill P. Weber, Ph.D., bahwa pacaran bisa menjadikan kamu menjadi sosok yang lebih baik dengan beberapa cara.
BACA JUGA: Apakah Perlu Mengaku ke Pasangan Jika Pernah Selingkuh? Siap-siap Saja
Berikut cara yang bisa membuat pacaran menjadikan kamu pribadi yang lebih baik seperti dilansir pada Senin (19/6/2023):
1. Belajar mengenal diri sendiri dan orang lain
Salah satu cara yang bisa membuat pacaran menjadikan kamu sosok yang lebih baik, yakni belajar mengenal diri sendiri dan orang lain.
BACA JUGA: Apakah Harus Jujur Soal Hubungan Masa Lalu pada Pasangan? Jangan Sampai Keliru
Perlu diketahui, bahwa belajar mengenal diri sendiri dan orang lain bisa menjadi manfaat pacaran yang mungkin tidak disadari.
Pasalnya, saat berpacaran, kamu akan paham mana hal yang membuat nyaman dan mana yang tidak.
BACA JUGA: Tak Hanya Nikmat, 3 Manfaat Keluar Cairan Saat Hubungan Ranjang Ternyata Dahsyat untuk Kesehatan Kulit
Hal lain yang dapat dilakukan, yakni kamu juga belajar untuk mengenal orang lain dengan memahami pola interaksi yang selama ini dilakukan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News