Ternyata ini 4 Cara Memasak Telur Paling Sehat, Jangan Sampai Salah

Ternyata ini 4 Cara Memasak Telur Paling Sehat, Jangan Sampai Salah - GenPI.co
Ternyata ini 4 Cara Memasak Telur Paling Sehat, Jangan Sampai Salah (elements envato/By kuban-kuban)

4. Masak telur dengan suhu tinggi stabil

Salah satu cara memasak yang sehat, yakni dengan menggunakan suhu tinggi stabil.

Pasalnya, saat minyak berada pada suhu tinggi tidak mudah teroksidasi, sehingga bisa menangkal terbentuknya radikal bebas berbahaya pada makanan.

Sementara itu, pilihan paling baik dengan menggunakan minyak kelapa atau minyak zaitun extra virgin yang baik untuk memasak dalam suhu tinggi. (HelloSehat)

BACA JUGA:  4 Manfaat Daun Tulsi untuk Kesehatan, Mencegah Diabetes dan Kolesterol Tinggi

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya