
4. Kurang mendapatkan perhatian
Salah satu alasan yang bisa membuat wanita meninggalkan pasangannya, yakni karena kurang mendapatkan perhatian.
Tak bisa dimungkiri, bahwa banyak wanita lebih peka soal kapan perhatian pasangannya benar-benar ditujukan untuknya.
Selain itu, wanita juga mengetahui kapan kehadiran pasangannya hanya berupa fisik semata.
BACA JUGA: 5 Manfaat Makan Bawang Bombai untuk Kesehatan, Bikin Jantung Sehat
Jika kondisi tersebut berlangsung lama, inilah yang kadang membuat wanita bisa meninggalkan pasangannya.
5. Tuntutan peran ganda
Tak sedikit wanita yang masih menjadi korban kesenjangan gender, terlebih ketika menjadi ibu rumah tangga.
BACA JUGA: Wanita Jangan Gegabah, Pertimbangkan 4 Hal ini Sebelum Menikahi Pria Lebih Muda
Pasalnya, masih banyak anggapan di masyarakat bahwa seorang wanita sudah sejatinya memiliki peranan lebih dalam mengatur rumah tangga.
Pasangan mereka mungkin tidak lagi mempermasalahkan hal tersebut. Namun, pandangan orang sekitar yang kerap mengusik batin wanita karena hal tersebut.
BACA JUGA: Zoya Amirin Sebut Gaya Paling Hot, Bikin Suami Istri Puas
Biasanya, kondisi lingkungan seperti itulah yang kerap menjadi alasan wanita pergi meninggalkan pria. (HelloSehat)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News