
Oleh karena itu, wanita harus mengurangi stres dengan melakukan berbagai kegiatan.
Tujuannya ialah supaya hati dan pikiran menjadi lebih relaks. Salah satu aktivitas yang disarankan ialah mendengarkan musik favorit.
2. Menjaga Berat Badan Tetap Ideal
Berat badan dan proses ovulasi mempunyai kaitan yang sangat erat dalam kesehatan reproduksi.
BACA JUGA: Kenapa Menstruasi Tak Teratur? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Wanita tidak akan kunjung haid apabila tak mengalami ovulasi. Oleh karena itu, wanita sangat disarankan menjaga berat badan.
Berat badan yang ideal akan membantu melancarkan haid agar sesuai jadwal.
BACA JUGA: Ini Manfaat Makan Nanas Saat Kamu Menstruasi
Tidak ada salahnya berkonsultasi dengan ahli gizi ataupun dokter untuk menjaga berat badan agar ideal.
3. Rajin Olahraga
Wanita yang haidnya tidak lancar tak harus menjalani olahraga berat agar siklus menstruasi sesuai jadwal.
BACA JUGA: Benarkah Vaksin Covid-19 Pengaruhi Siklus Menstruasi? Ini Penjelasannya
Olahraga ringan pun bisa membuat haid lancar. Misalnya, jalan santai 30 menit sehari.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News