
GenPI.co - Seiring resminya Penajam Paser Utara di Kalimantan Timur menjadi ibu kot baru Indonesia, minat orang untuk mengetahui daerah ini pun semakin besar.
Salah satu hal yang bikin penasaran adalah hal magis dan kesaktian orang Kalimantan yang legendaris.
Percaya atau tidak, Suku Paser yang adalah pendududuk asli Penajam Paser Utara juga memiliki ilmu kesaktian yang tinggi. Kemampuannya tak kalah dengan orang-orang Dayak.
Mereka menguasai berbagai ilmu yang tak bisa dinalar. Mulai dari ritual pengobatan tradisional, hingga ilmu gaib dan senjata tak kasat mata dengan daya penghancur yang mumpuni.
Baca juga:
Ini Kondisi Penajam Paser Utara, Ibu Kota Baru Indonesia
Ini Sejarah Orang Paser, Penghuni Kabupaten Penajam Paser Utara
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News