Tips Ngirit Alias Hemat Saat Traveling Tapi Tetap 'Vancy'

Tips Ngirit Alias Hemat Saat Traveling Tapi Tetap 'Vancy' - GenPI.co
Ilustrasi traveling ngirit alias hemat tapi tetap kece dan 'vancy'. (Sumber foto: Moneysmart)

Baca juga:

4 Cara Agar Long Traveling Kamu Nggak Bawa Bagasi Lebih

Begini 5 Cara Hindari Risiko Anak Hilang Saat Traveling

Pengen Liburan ke Antariksa? Ini Biaya Traveling ke Luar Angkasa

Cari buah tangan di supermarket atau langsung ke perajin

Supermarket seperti hypermart memiliki rak khusus untuk pernak pernik setempat dengan harga yang bersaing daripada di toko khusus suvenir. Makanan dan minuman khas lokal juga kerap di temukan di supermarket atau minimarket.

Jika berlibur ke daerah, besar kemungkinan kamu akan bertemu dengan perajin setempat yang membuat kain atau ukiran khas. Membeli langsung dari mereka akan lebih murah daripada membeli barang yang sama yang telah dipajang di toko. Gimana? Tertarik untuk jadi traveler ngirit yang bikin kamu jadi kaya pengalaman? Selamat mencoba!

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya