
Bumbu dapur yang satu ini memang serba guna. Kamu bisa mencampurkan jahe dalam berbagai jenis minuman, mulai dari teh, jamu, hingga kopi.
Parut jahe secukupnya dan campurkan dalam kopi. Kamu juga bisa memotong jahe kecil-kecil dan mencelupkannya dalam kopi untuk mendapatkan aroma jahe yang kuat. (hellosehat)
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News