
GenPI.co - Naiknya gula darah atau hiperglikemia sebenarnya bisa dialami oleh siapa pun. Namun, penderita diabetes tentu harus lebih waspada akan kondisi ini.
Beberapa faktor dapat turut berperan menjadi penyebab gula darah tinggi. Kamu wajib mengenalinya. Apa saja?
Dehidrasi
BACA JUGA: Bisa Menimbulkan Masalah Kesehatan, 5 Buah Tidak Boleh Dibuat Jus
Dehidrasi juga dapat menjadi penyebab meningkatnya kadar gula darah dalam tubuh.
Hal ini disebabkan aliran darah dalam tubuh yang kekurangan cairan mengakibatkan meningkatnya konsentrasi gula dalam darah, alias darah menjadi lebih kental.
BACA JUGA: 4 Cara agar Penderita Diabetes Tidak Minum Obat Seumur Hidup
Konsumsi pemanis buatan
Banyak orang yang menderita diabetes melitus menganggap bahwa aman untuk mengonsumsi makan atau minuman yang tidak mengandung gula atau berlabel sugar-free.
BACA JUGA: Biar Tak Cepat Lapar, 3 Minuman Ini Bikin Kamu Kenyang Lebih Lama
Ada pula yang bahkan sampai mengganti gula alami dengan pemanis buatan karena dianggap lebih aman.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News