
Jalan-jalan di sekitar taman, duduk di kafe favorit, atau sekadar memejamkan mata seorang diri di kamar bisa jadi pilihan cara mengendalikan emosi yang ampuh.
Pikirkan mengenai perasaan pasangan dan kondisi hubungan saat ini. Jangan sampai, kamu mengutamakan emosi hingga akhirnya membuat hubungan semakin runyam.
Coba konsultasikan pada psikolog
BACA JUGA: Jelang Pernikahan, 3 Hal Jadi Penyebab Kamu dan Pasangan Stres
Meski kerap diibaratkan sebagai bumbu penyedap dalam suatu hubungan, hadirnya pertengkaran juga bisa jadi tidak sehat jika tujuannya hanya untuk saling menyalahkan dan mengedepankan ego masing-masing.
Apalagi jika pertengkaran disertai dengan kekerasan fisik.
BACA JUGA: Kalau Pasangan Sering Menghindari Konflik, Kamu Lakukan Hal Ini
Jika ini yang kamu alami, berkonsultasi dengan seorang psikolog mungkin merupakan jawaban terbaik untuk membantu meredam emosi yang sudah sulit untuk dikontrol. (hellosehat)
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News