
GenPI.co - Terdapat beberapa pengganti nasi lainnya yang juga bisa menjadi pilihan untuk penderita diabetes.
Berikut adalah beberapa makanan mengandung karbohidrat kompleks yang dapat menjadi alternatif nasi untuk memenuhi kebutuhan energi harian penderita diabetes:
Jagung
BACA JUGA: 5 Makanan Enak Ini Bisa Picu Asam Urat, Segera Tinggalin Yaaa
Jagung merupakan salah satu sumber karbohidrat yang baik bagi tubuh. Jika dibandingkan dengan nasi putih, jagung lebih aman untuk diabetesi lantaran memiliki kalori yang lebih sedikit.
Jagung juga mengandung serat sehingga proses pemecahan karbohidrat menjadi glukosa membutuhkan waktu lebih lama.
BACA JUGA: Orang Tua Masih Menyuapi Makan Anak Usia Sekolah, 3 Efek Buruknya
Gandum
Gandum adalah makanan pengganti nasi yang sehat untuk penderita diabetes.
BACA JUGA: Promo KFC Murah Buat Makan Bareng, Beli 2 Paket Cuma Rp50 Ribuan!
Salah satu makanan yang termasuk ke dalam jenis gandum adalah oatmeal.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News