
GenPI.co - Tidak semua hubungan asmara bisa mengantarkan kamu pada kehidupan yang bahagia.
Terkadang kamu harus menjalani hubungan yang membuat kamu tertekan.
Jika kamu merasa seperti itu, kamu dan pasangan bisa jadi sudah tidak cocok lagi untuk melangkah bersama.
BACA JUGA: Pasangan Boros Belanja Ini dan Itu, 3 Cara Ampuh Menghadapinya
Meskipun tidak ada hubungan yang sempurna, namun terdapat beberapa tanda jika kamu berada di dalam hubungan yang tidak lagi sehat, di antaranya:
Merasa tidak bahagia
BACA JUGA: Sering Bertengkar dengan Pasangan, Aku Harus Bagaimana?
Kamu merasa tidak ada kebahagiaan dalam hubungan merupakan tanda jika hubungan tersebut tidak dapat memberikan semangat atau dukungan yang dibutuhkan.
Hal ini juga dapat disebabkan dengan masalah dalam berkomunikasi dan tidak memahami satu sama lain.
BACA JUGA: Jika Wanita Ada 3 Tanda Ini, Dijamin Tak Akan Punya Pasangan
Merasa dikontrol secara berlebihan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News