
Kondisi ini akan menjadi makin parah jika perselingkuhan ini berdampak besar pada aspek kehidupan korban lainnya.
Hal ini mungkin terjadi pada korban perselingkuhan yang sudah menikah dengan pasangannya.
Depresi
BACA JUGA: Kalau Kamu Melakukan 3 Hal, Pasangan Dijamin Makin Sayang
Kesehatan mental korban perselingkuhan dapat menurun drastis hingga korban merasa depresi.
Jika sudah pada kondisi tersebut, umumnya korban akan merasa sedih berlarut-larut, kehilangan nafsu makan dan mengalami gangguan tidur.
BACA JUGA: Kamu Harus Tahu, Pasangan Bisa Tidak Bahagia Karena 3 Hal
Masalah makan
Perubahan selera makan juga mungkin terjadi jika kamu sedang merasa dalam kondisi stres dan tertekan. Hal ini mungkin kasusnya berbeda pada tiap orang.
BACA JUGA: Tetap Mesra, 6 Cara agar Cinta Pasangan Tidak Pudar
Pasalnya, ada orang yang cenderung lebih banyak makan saat tertekan, tapi ada juga yang justru kehilangan selera makan sama sekali saat berada di kondisi yang sama. (hellosehat)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News