
GenPI.co - Tidak hanya merasa sedih, terkejut, atau ingin marah, korban perselingkuhan harus menghadapi sebuah kenyataan pahit mengenai hubungan percintaannya yang harus dihiasi oleh kejadian yang tidak menyenangkan.
Bahkan, pada kasus-kasus tertentu, sebuah perselingkuhan dapat memberikan dampak buruk terhadap kesehatan mental korban perselingkuhan.
Sering menyalahkan diri sendiri
BACA JUGA: Kalau Kamu Melakukan 3 Hal, Pasangan Dijamin Makin Sayang
Kamu cenderung menyalahkan diri sendiri terhadap perselingkuhan yang dilakukan oleh pasangan.
Padahal, belum tentu semuanya adalah kesalahan kamu.
BACA JUGA: Kamu Harus Tahu, Pasangan Bisa Tidak Bahagia Karena 3 Hal
Jika dibiarkan berlarut-larut, kamu akan kehilangan rasa percaya diri dan kurang bersyukur terhadap hal yang kamu miliki saat ini.
Trauma
BACA JUGA: Tetap Mesra, 6 Cara agar Cinta Pasangan Tidak Pudar
Setelah diselingkuhi, korban perselingkuhan cenderung trauma terhadap hal yang telah dialaminya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News