
Sama-Sama Mendunia, Ini Kedekatan Lisa BLACKPINK Dan Niki Zefanya
Rich Brian sendiri merupakan rapper kelahiran Jakarta, 3 September 1999, yang sebelumnya dikenal dengan nama Rich Chigga. Nama Rich Brian mulai populer di dunia permusikan internasional, setelah meluncurkan video musik "Dat Stick" yang kemudian viral di dunia maya. Setelah bergabung dengan label 88+, Brian mulai melebarkan sayap ke industri musik Amerika Serikat. Pada 2 Februari 2018, Brian merilis album perdananya, yang bertajuk Amen.
Simak juga video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News