
GenPI.co - Selain makanan tinggi gula dan karbohidrat, pantangan makanan untuk penderita diabetes ternyata juga mencakup beberapa jenis sayuran.
Di bawah ini jenis sayuran yang sebaiknya kamu batasi.
Acar sayuran
BACA JUGA: Makan Pizza Cs Sepuasnya Sampai Kenyang, Simak Lokasinya, Guys
Acar sayuran rendah kandungan karbohidrat serta tinggi dengan vitamin dan mineral.
eski begitu, acar sayuran merupakan pantangan bagi penderita diabetes. Ini karena sayuran yang telah diolah menjadi acar biasanya banyak mengandung natrium.
BACA JUGA: Mengenal Cloud Kitchen, Masa Depan UMKM Makanan dan Minuman
Proses pengawetan segala jenis makanan membutuhkan tambahan garam, begitu pun dengan pembuatan acar.
Labu madu
Labu madu merupakan sumber dari beragam zat gizi yang bermanfaat.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News