
GenPI.co - Rasa lapar merupakan salah satu hal yang kerap mengganggu rutinitas berolahraga.
Untungnya, ada beberapa cara yang dapat membantu kamu mengatasi hal ini. Berikut di antaranya.
Perhatikan waktu makan
BACA JUGA: Gula Darah Ambrol, 3 Olahraga Paling Baik bagi Penderita Diabetes
Waktu makan berpengaruh terhadap performa dan pemulihan tubuh.
Menurut para ahli, waktu terbaik untuk makan yakni 30 – 60 menit sebelum mulai berolahraga.
BACA JUGA: Pilih Olahraga Ini, Efektif Menurunkan Berat Badan
Dengan cara ini, kamu akan mendapatkan energi tanpa membuat perut terasa tak nyaman.
Minum air yang cukup
BACA JUGA: Awas! 3 Makanan Ini Jangan Dikonsumsi Sebelum Olahraga
Banyak orang tidak minum cukup air sebelum, saat, dan setelah olahraga.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News