
"Dan sayangnya kurang tidur juga sangat umum terjadi pada kelompok (mahasiswa) ini." Kata Thea Ramsey.
Para peneliti kemudian menyarankan kepada penyedia layanan kesehatan dan universitas agar memiliki perhatian khusus soal masalah tidur. Terutama menyoal mahasiswa yang kurang tidur, agar tidak hanya membantu kesehatan fisik secara keseluruhan, tetapi kesehatan mental mahasiswa agar tetap terjaga.
Simak juga video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News