
GenPI.co - Memiliki pasangan yang pengertian merupakan dambaan setiap orang.
Menurut astrologi, ada 3 zodiak yang dikenal sangat pengertian terhadap pasangannya.
Dilansir dari Your Tango, inilah 3 zodiak tersebut.
BACA JUGA: 3 Zodiak Lebih Menyukai Hubungan Tanpa Status, Awas Terjebak!
Libra
Meski menginginkan banyak hal, Libra sebenarnya merupakan sosok pasangan yang pengertian dan mau menerima apa adanya.
BACA JUGA: Idaman Banget, 3 Zodiak Mau Terima Pasangan Apa Adanya
Hal inilah yang membuatnya menjadi sosok pasangan idaman bagi banyak orang.
Virgo
BACA JUGA: 3 Zodiak Paling Romantis, Pasangannya Pasti Bahagia!
Virgo memiliki perhatian yang sangat besar terhadap pasangannya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News