Kulit Bayi Bentol Karena Gigitan Nyamuk, Hilangkan dengan 3 Cara

Kulit Bayi Bentol Karena Gigitan Nyamuk, Hilangkan dengan 3 Cara - GenPI.co
ilustrasi gigitan nyamuk. foto:

Cukup oleskan cairan atau gel lidah buaya baik yang asli maupun olahan secara teratur hingga bekasnya pelan-pelan memudar.

Mengoleskan madu

Tak hanya memberikan rasa manis, madu juga mempunyai kandungan anti radang serta anti bakteri yang bersifat menyembuhkan.

BACA JUGA:  Saat Bayi Menangis Kencang, 3 Cara Jitu Menenangkannya

Oleskan madu secukupnya pada area kulit bayi yang kemerahan.

Lakukan cara ini untuk bantu menghilangkan peradangan atau bentol bekas gigitan nyamuk pada kulit bayi. (hellosehat)

BACA JUGA:  Inspirasi Nama Bayi yang Bagus & Unik, Maknanya Keberuntungan!

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya