
Caranya bisa dilakukan dengan rajin melakukan push up secara konsisten setiap hari minimal 20 kali. Cara lain bisa dengan mengikuti latihan yoga dan pilates.
Menggunakan dinding
Kamu juga bisa manfaatkan dinding untuk mengetahui postur yang benar, yaitu dengan cara punggung menyentuh dinding sambil berdiri. Lalu biarkan kepala bagian belakang, bahu dan bokong menyentuh dinding dan beri jarak 5-10 cm antara tumit dan dinding.
BACA JUGA: Ternyata Postur Tubuh Pria Doyan Selingkuh Kayak Begini
Lakukan Cow Face Pose
Kamu bisa gunakan cara sederhana ini disela-sela kesibukan mengerjakan pekerjaan kantor. Angkat tangan kanan lurus ke atas lalu tekuk dan taruh di belakang kepala.
BACA JUGA: Lebih Setia, Pria Berpostur Pendek Menang Banyak di Mata Wanita
Posisikan juga tangan kiri ke belakang punggung lalu tekuk ke atas sampai jari-jari tangan kanan dan kiri bersentuhan. Jangan lupa ulangi juga untuk sisi sebaliknya dan lakukan secara rutin.(*)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News