
GenPI.co - Sebagai pasangan apalagi sudah tahunan mengarungi rumah tangga, pasti istri tahu kapan dia harus curiga kalau-kalau suaminya selingkuh.
Ternyata ada empat perilaku suami yang paling bikin istri curiga jika pasangannya berselingkuh.
Apa saja? Berikut rinciannya, dirangkum dari laman yourtango.
BACA JUGA: Tips Supaya Suami Tak Selingkuh Setelah Istri Tak Secantik Dulu
1. Punya rahasia
Istri akan mencurigai pasangannya, jika menduga ada sejumlah rahasia.
BACA JUGA: Tanda Suami Selingkuh dengan Temannya, Perhatikan Nomor 3
Rahasia ini melibatkan hubungan dengan seseorang.
Gagasan untuk merahasiakan sesuatu yang telah mereka lakukan dari pasangannya adalah perilaku yang dianggap selingkuh.
BACA JUGA: Mitos Umum Tentang Selingkuh, Simak Baik-baik Nomor 7
2. Memiliki hubungan emosional
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News