
GenPI.co - Ada berbagai alasan yang membuat seseorang akhirnya berselingkuh, dan menyakitkan pasangan.
Di dunia ini, akan selalu ada orang yang merasa sulit untuk setia pada pasangannya.
Sejumlah konsultan rumah tangga mengemukakan, ternyata ada kebiasaan tertentu yang ujung-ujungnya berpotensi selingkuh, lo.
BACA JUGA: Kesalahan Fatal Istri Saat Tahu Suami Selingkuh, Hindari Nomor 5!
Langsung penasaran? Berikut 4 hal yang sering dilakukan seseorang berpotensi berakhir dengan perselingkuhan, dilansir dari laman yourtango.
1. Sering mengeluh
BACA JUGA: Mudah Dilacak! 3 Ciri Utama Pertanda Suami Punya Selingkuhan
Kamu merasa tidak pernah puas dengan apa pun yang dilakukan pasangan.
Saat ada kesempatan, kamu akan mengeluh kepada keluarga atau rekan tentang perilaku pasangan yang membuat kamu tidak nyaman.
BACA JUGA: Tyas Mirasih Buka-bukaan, Sebut Pemujaan Setan, Wow!
2. Suka melakukan tindakan yang berisiko
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News